“Sepulangnya dari acara gathering di Karimun Jawa, tim YEA langsung disuguhkan segudang jadwal acara. Salah satunya adalah workshop untuk peserta Dispora 2016. Benar-benar ‘strong’ tim YEA ini.” 11 Desember 2016, YEA mengadakan workshop ‘Business Model Canvas’ untuk 100 peserta entrepreneur Dispora Bandung 2016. Diselenggarakan di Hotel Mitra Bandung. Bekerjasama dengan…